CONTOH PERMAINAN BOLA BESAR
Pemainan utuk kelas 1-3
Permainan 1
Alat yang digunakan
Ø Bola sebanyak 6/10 buah
Ø Kun ,yang sama dengan jumlah anak
Cara bermain
Ø Permainan dibagi menjadi 2 kelompok.
Ø Masing-masing kelompok membentuk barisan berbanjar dengan jarak yang
ditentukan.
Ø Bola dihantarkan ke belakang dengan 4 cara untuk masing-masing
individu. Adapun cara-caranya adalah lewat atas kepala, bawah kaki (diantara
kedua kaki), lewat samping kanan, dan kiri yang dilakukan secara bergantian.
Ø Cara menyerahkan bola tersebut dengan meliukkan dan membungkukkan
badan tapi tidak berpindah tumpuan.
Ø Setiap individu melakukan 4 cara secara bergantian dalam menyerahkan
bola ke belakang.
Ø Setiap kelompok diberi 5 bola yang akan di hantarkan ke belakang.
Ø Kelompok mana yang berhasil menghantarkan semua bola lebih dulu
berarti itu pemenangnya.
Gambar
Permainan 2
Alat yang digunakan
Ø Bola kecil 2 buah
Ø Kun ,yang sama dengan jumlah anak
Cara bermain
Ø Permainan dibagi menjadi 2 kelompok atau lebih.
Ø Masing-masing kelompok membentuk barisan berbanjar dengan jarak yang
ditentukan
Ø Anak anak setiap kelompok berhitung 1,2,3 dan
seterusnya
Ø Bola dilempar secara chest
pass
Ø Bola di mulai dari no 1 mengoper bola kepada no 2
yang berada di sampingnya no 2 mengoper ke no 3 begitu seterusnya sanpai no
terakhir setelah bola di tangkap no terakhir kelompok tersebut segera berputar
180˚ dari no 5 di kembalikan ke no 4 dan seterusnya sampai no 1 siapa cepat
kelompok itu yang menang
gambar
Permainan 3
Alat yang digunakan
Ø Bola kecil 2 buah
Ø Kun ,yang sama dengan jumlah anak
Cara bermain
Ø Permainan dimainkan 10
anak atau lebih.
Ø Dibuat dua barisan
berbanjar dengan jarak yang ditentukan
Ø Bola dilempar secara chest
pass
Ø Bola dilempar orang no 1 ke no 6 dari no 6 bola
dilempar ke no 7 setelah itu ke no 2 , dari no 2 lemper ke no 3 begitu
seterusnya sampai no 10lalu dikembalikan ke no 1 melalui jalur yang sama .
Ø Bisa juga menggunakan 2 bola , ke 2 bola dilempar
oleh orang no 1 secara berurutan , dan setelah sampai no 10 bola diletakkan
terlebih dahulu untuk menunggu bola ke 2setelah sampai baru dikembalikan
gambar
Pemainan utuk kelas 4-6
Permainan 4
Alat yang digunakan
Ø Bola kecil 2 buah
Ø Kun ,yang sama dengan jumlah anak
Cara bermain
Ø Permainan dimainkan 10
anak atau lebih.
Ø Dibuat dua barisan
berbanjar dengan jarak yang ditentukan
Ø Bola dilempar secara chest
pass
Ø di mulai dari orang no 1 dilempar secara menyilang
ke no 7 lalu no 7 lempar menyilang ke no 3 dan seterusnya sampai no 5 dari no 5
diberikan ke no 10 lalu no 10 lempar menyilang ke no 4 lalu no 4 ke no 8 begitu
seterusnya
Ø bisa mengunakan 2 bola yang dimulai dari no 1 dan
no 10
gambar
Permainan 5
Alat yang digunakan
Ø Bola kecil 2 buah
Ø Kun ,yang sama dengan jumlah anak
Cara bermain
Ø Permainan dimainkan 10
anak atau lebih.
Ø Dibuat dua barisan
berbanjar dengan jarak yang ditentukan
Ø Bola dilempar secara chest
pass
Ø Bola di lempar dari no 1 ke no 6 kalu kembali lagi
ke no 1 dari no 1 di lempar ke no 2 dari no 2 ke no 7 kalu kembali lagi ke no 2
dari no 2 lempar ke no 3 dan seterusnya seperti membentuk huruf E
gambar
Permainan 6
Alat yang digunakan
Ø Bola kecil 2 buah
Ø 24 Kun
Cara bermain
Ø Permainan dimainkan 12
orang atau lebih dan dibagi menjadi 2 kelompok yang sama banyak
Ø Satu kelompok membentuk 2 baris berbanjar dan
orang pertama tepat berada di garis start
Ø Bola dilempar secara chest
pass
Ø Bola di mulai dari no 1 di
lempar ke no 4 lalu dari no 4 ke no 2 kemudian di lempar ke no 5 dan seterusnya
lalu orang yang telah melempar berpindah ke kun selanjutnya yang telah
ditentukan
gambar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar